Workshop Pengelolaan dan Verifikasi Data Pengembangan Kompetensi melalui Sistem HCDP

17 Desember 2025 08:00 WIB sd 19 Desember 2025 12:00 WIB

Kategori : Kepegawaian dan Pengembangan SDM
Khusus Undangan

Dalam rangka optimalisasi pengembangan sumber daya manusia aparatur dan peningkatan kualitas tata kelola kepegawaian, saat ini Pemerintah Kota Tangerang sedang mengembangkan Sistem Human Capital Development Plan (HCDP) yang dirancang untuk mengintegrasikan berbagai data digital dari beberapa sistem manajemen kepegawaian yang telah dimiliki Pemerintah Kota Tangerang dengan dokumen perencanaan kota sebagai landasan arah pembangunan daerah.

5
0%
4
0%
3
0%
2
0%
1
0%

Kursus sudah termasuk :


2 Materi Pembelajaran
Akses Selamanya
Sertifikat Kelulusan

Kursus Favorit

Pelatihan ...

Kepegawaian dan ...

Seluruh ASN Kota Tangerang dapat Menerapkan Komplain Handling dalam Setiap ...

5 JP

Efisiensi Energi ...

Perumahan dan ...

Seluruh ASN Kota Tangerang dapat Menerapkan Efisiensi Energi dalam Pembangunan ...

9 JP

PODCAST | Merit ...

Kepegawaian dan ...

Pegawai dapat Memahami Penggunaan Merit Sistem

1 JP